Dekan FT Buka Jalan Pendaftaran dan Pembuatan Hak Cipta di Kemenkumham
FT UNCEN – Dekan Fakultas Teknik, Dr. Ir. Johni Jonatan Numberi, M.Eng bersama Tim mengunjungi Kantor Wilayah (Kanwil) Kementrian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Papua pada Rabu, 02 Februari 2022. Agenda kunjungan ini yaitu untuk melakukan pendaftaran hak cipta atas karya buku miliknya yang berjudul: “Melihat Potensi Papua Dari Jendela Energi Terbarukan” Dr. Ir. Johni, M.Eng…